Vila Murah di Banyuwangi. Apa Saja?

Vila murah, sudah banyak ditemui, di hampir semua wilayah, salah satunya Banyuwangi. Hanya saja, dengan harga murah bukan berarti fasilitas tidak mendukung atau minim. Malahan, harga murah bisa mendapatkan kualitas bagus di zaman sekarang.

Banyuwangi, kaya akan destinasi wisatanya, sehingga tidak kaget banyak vila yang tersedia di sekitar tempat wisata. Pemandangan alam, lebih banyak kamu dapatkan disini, sehingga cocok bagi kamu yang suka wisata alam.

Berikut, adalah rekomendasinya:

1. Villa So Long Banyuwangi

Villa So Long Banyuwangi, memiliki vibes seperti di Bali. Suasana vila, mengusung tema kehijauan, jadi lebih alami. Pemandangan langsung menuju arah laut, kemudian didominasi oleh kayu sehingga nyaman sebagai tempat healing atau menghilangkan penat.

Fasilitas yang ada, meliputi kamar dengan berbagai ukuran, restoran masakan Indonesia, kolam renang secara outdoor, ada ruang meeting, dan taman yang luas. Dari sini, acara pernikahan juga bisa diagendakan. Vila ini, juga menyewakan kapal, dan peralatan menyelam.

2. Ijen Resort and Villas

Ijen Resort, and Villas, merupakan salah satu vila yang memiliki keindahan sehingga cocok untuk healing. Penginapan ini, menawarkan pemandangan sawah dan gunung yang sangat menawan. Desain dari vila ini, minimalis, tetapi cozy untuk bersama maupun sendiri.

Fasilitasnya lengkap, dimulai dari kamar yang luas, nyaman, kolam renang, pemandangan alam, restoran, bar, ruang outdoor dan indoor. Kebutuhan liburan, bisa didapat disini. Alamatnya, berada di Randu Agung, RT.01/RW.01, Krajan, Kluncing, Licin, Banyuwangi, Jawa Timur

3. Kunang Kunang Tent Resort

Kunang Kunang Tent Resort, penginapan baru yang konsepnya sangat unik, yaitu glamping, dengan desain berbentuk seperti igloo, namun terletak di tengah hutan. Di Dalam igloo, terdapat kaca besar yang memperlihatkan pemandangan hijau yang sangat indah.

Fasilitas yang ditawarkan, diantaranya kamar yang sangat nyaman, kolam renang, spa, serta restoran dan bar (berbagai macam makanan dan minuman ada). Kunang Kunang Tent Resort, diminati oleh wisatawan domestik, maupun manca negara.

4. Jawa Jiwa G-Land

Jawa Jiwa G-Land, penginapan di dalam hutan, yang dekat dengan pantai. Sehingga, suasananya lebih nyaman dan sepi, tenang. Vila ini, memiliki desain tenda-tenda minimalis, membuat kita merasa dekat dengan pemandangan alam.

Penginapan ini, cocok untuk para introvert maupun pencari kedamaian yang tidak pernah kalian rasakan sebelumnya. Fasilitas yang ada, meliputi kamar dengan sarana yang memadai, lokasi strategis di depan salah satu lokasi selancar paling terkenal di dunia. Ratusan spesies burung eksotis dan satwa liar ada disini.

5. Vila Solong

Vila Solong ini, letaknya di area Pantai Solong, dan dari sini kamu bisa melihat Selat Bali nan indah. Pemandangan pantai, juga indah dari sini. Pengunjung, akan dimanjakan dengan deretan pantai kepala dengan latar belakang Selat Bali.

Tarif kamar, didasarkan pada tipe kamar, dan berapa malam. Fasilitas kamar, meliputi AC, televisi, teras, kulkas, dan mesin pembuat kopi atau teh. Villa ini, terletak di Jalan Solong, Sukowidi, Kalipuro. Pastikan, memiliki budget tinggi untuk ini.

6. Dialoog Banyuwangi

Penginapan ini, terletak di sekitar Pantai Solong (anggap saja hanya 2 menit perjalanan). Hotel ini, dilengkapi dengan kafe, restoran, area kursi berjemur, pusat kebugaran, dan kolam renang. Penginapan ini, juga menyediakan pilihan menu diet dan makanan vegetarian.

Dialoog Banyuwangi memiliki tipe kamar yang berbeda, meliputi Deluxe Double, Deluxe Twin, Deluxe Ocean Twin, dan Suite. Kisaran harga, dari 1,9 juta hingga 3 juta. Alamatnya, berada di Jalan Yos Sudarso, Klatak, Kalipuro. Coba saja kalau mau!

Jadi pilih mana?

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *